Sabtu, 28 September 2019

Instalasi Debian

INSTALASI DEBIAN
1.      Siapkan aplikasi vmware workstation yang sudah terinstal di pc atau labtop.kemudian buka VMware dan akan terlihat tampilan seperti gambar di bawah ini:

 
2. create new virtual Machine atau tekan Ctrl + N, pilih typical yang sudah direkomentdasikan oleh VMware, klik Next
3. cari local ISO Debian yang ingin anda instal dengan mengklik browser, setelah itu klik next.
4.     pada bagian Name the Virtual , kalian akan hanya mengisikan nama Debian 6 saja ,kemudian klik next.
5. Beri nama untuk mesin virtual anda, dibawah itu adalah Lokasi dimana mesin virtual berada klik Next


6.      pada halaman ini kalian pilih Costumize Hardware


7.      kemudian kalian  akan memilih memory dan atur memori kalian mejadi 2GB

8. pada bagian network adapter, kalian harus mengganti NAT menjadi Host Only, kemudian Clouse.


9. Bersihkan keterangan mesin virtual yang akan dugunakan setelah semuanya selesai klik Finish
10.  Kemudian kita klik power on this  virtual machine.
11.      Tampilan utaman instalasi debian , pilih install lalu tekan enter, untuk berpindah bisa menggunakan “Tab” dana arah pada keyboard.



12. Pilih bahasa lalu tekan enter
13. Pilih jenis keyboard. Untuk step ini pilih saja Inggris Amerika, tekan Enter
14. Pada konfigurasi network di bawah kemudian klik continue.
15. Kasih nama pada host, setelah itu pilih continue dengan menekan tab enter.
16. Kemudian isikan password ,setelah itu pilih continue dengan menekan tab enter.
17.  Masukan nma untuk akun anda, lalu enter.
18. Masukkan kata sandi untuk pengguna baru, lalu tekan enter
19. Masukan ulag kata sandi nya, lalu enter.
20.      Kemudin atur zona waktunya dengan memilih Makasar kemudian kli continue.
21.      Apabila  anda ingin menginstal paket debbian yang lainnya melalui koneksi internet pilih YA , jka tidak ingin menggukana pilih TIDAK, lalu enter.
22. Pilihlah sesuai yang ana butuhkan, lalu tekan enter
23.      Tunggu hingga selesai
24. Memasang boot loader GRUB, ini berguna apabila anda menggunakan dual OS di pc/laptop, tapi sebaliknya di pasang saja.
25.      Instalasi telah selesai lalu tekan enter.
26.  Ini adalah tampilan boot loader GRUB, jika ada OS lain maka akan terdeteksi di sana, maka kita dapat memilih OS yang akan kita pakai.


27.      Masukan nama, lalu enter dan kata sandi lalu enter.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar